Validitas dan Reabilitas TURP Syndrome Tool Assessment
DOI:
https://doi.org/10.36408/mhjcm.v3i1.210Abstract
Latar belakang : Sindrom TURP adalah salah satu komplikasi pada pasien post TURP. Prevalensi kasus ini di RS PKU Muhammadiyah I Yogyakarta angka mortalitasnya adalah 4,7 % dari 168 tindakan TURP. Kasus ini membutuhkan tindakan preventif salah satunya dengan menyusun tool untuk deteksi dini sindrom TURP. Tujuan: Menilai validitas dan reabilitas tool untuk mendeteksi sindrom TURP. Metode : Metode penelitian ini mixed method. Metode kualitatif dengan action research. Sampel adalah tujuh perawat dan satu urolog. Penelitian mulai April hingga Juni 2014. Instrumennya adalah panduan FGD. Uji validitas menggunakan triangulasi pakar. Metode kuantitatif dengan uji validitas dan reliabilitas. Sampel adalah 21 perawat dan dilakukan pada bulan Juli 2014. Intrumennya adalah kuesioner tanda dan gejala sindrom TURP. Uji validitas dengan product moment pearson dan uji reliabilitas menggunakan alpha cronbach. Dua metode ini dilaksanakan di RS PKU Muhammadiyah I dan II Yogyakarta. Hasil : Metode kualitatif menghasilkan 15 item tanda dan gejala sindrom TURP. Metode kuantitatif dengan uji validitas yang menghasilkan lima belas item valid karena r hitung lebih besar r tabel (n=21 signifikansi 5% nilai 0,433). Hasil uji reliabilitas menghasilkan 0,930, artinya tool ini reliabel. Tool ini mengkategorikan sindrom TURP menjadi empat yaitu negatif, ringan, sedang dan berat. Simpulan : Telah tersusun tool untuk deteksi dini sindrom TURP .
Downloads
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyrights Notice
Copyrights:
Researchers publishing manuscrips at Medica Hospitalis: Journal of Clinical Medicine agree with regulations as follow:
Copyrights of each article belong to researchers, and it is likewise the patent rights
Researchers admit that Medica Hospitalia: Journal of Clinical Medicine has the right of first publication
Researchers may submit manuscripts separately, manage non exclusive distribution of published manuscripts into other versions (such as: being sent to researchers’ institutional repository, publication in the books, etc), admitting that manuscripts have been firstly published at Medica Hospitalia: Journal of Clinical Medicine
License:
Medica Hospitalia: Journal of Clinical Medicine is disseminated based on provisions of Creative Common Attribution-Share Alike 4.0 Internasional It allows individuals to duplicate and disseminate manuscripts in any formats, to alter, compose and make derivatives of manuscripts for any purpose. You are not allowed to use manuscripts for commercial purposes. You should properly acknowledge, reference links, and state that alterations have been made. You can do so in proper ways, but it does not hint that the licensors support you or your usage.