Stress Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe-2 Dalam Melaksanakan Program Diet di Klinik Penyakit Dalam RSUP Dr. Kariadi Semarang
DOI:
https://doi.org/10.36408/mhjcm.v1i1.41Abstract
Latar belakang :Penerapan diet merupakan salah satu komponen penting dalam keberhasilan penatalaksanaan diabetes. Kedisiplinan dan kepatuhan penderita selama hidupnya dibutuhkan untuk menaati program diet yang dianjurkan guna membantu mempertahankan gula darah yang normal sehingga dapat mencegah komplikasi. Namun, lamanya waktu untuk mengikuti program diet dapat menimbulkan kejenuhan dan stres pada penderita. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi stress yang timbul pada penderita diabetes melitus tipe-2 dalam melaksanakan program diet dan cara menangani stress ( koping ).
Metode : Jenis penelitian kualitatif dengan strategi riset menggunakan metode fenomonologi. Penelaahan masalah dilakukan dengan multi perspektif atau multi sudut pandang. Wawancara mendalam dan terstruktur digunakan sebagai cara pengumpulan data, berdasarkan pedoman wawancara yang telah dibuat.
Hasil : Keenam partisipan yang terlibat dalam penelitian, semuanya mengalami stress selama menjalankan program diet yang dianjurkan. Stres yang timbul dan lamanya stres ditentukan oleh berbagai kesulitan yang dialami partisipan selama melaksanakan diet terutama berhubungan dengan jumlah makanan yang harus diukur , pembatasan jenis makanan, pola kebiasaan makan yang salah sebelum sakit serta lamanya menderita diabetes.
Kata kunci :Stres, diabetes melitus tipe-2, penatalaksanaan diet
Downloads
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyrights Notice
Copyrights:
Researchers publishing manuscrips at Medica Hospitalis: Journal of Clinical Medicine agree with regulations as follow:
Copyrights of each article belong to researchers, and it is likewise the patent rights
Researchers admit that Medica Hospitalia: Journal of Clinical Medicine has the right of first publication
Researchers may submit manuscripts separately, manage non exclusive distribution of published manuscripts into other versions (such as: being sent to researchers’ institutional repository, publication in the books, etc), admitting that manuscripts have been firstly published at Medica Hospitalia: Journal of Clinical Medicine
License:
Medica Hospitalia: Journal of Clinical Medicine is disseminated based on provisions of Creative Common Attribution-Share Alike 4.0 Internasional It allows individuals to duplicate and disseminate manuscripts in any formats, to alter, compose and make derivatives of manuscripts for any purpose. You are not allowed to use manuscripts for commercial purposes. You should properly acknowledge, reference links, and state that alterations have been made. You can do so in proper ways, but it does not hint that the licensors support you or your usage.